5 Rekomendasi Kaos Oversize Terbaik dari Brand Lokal

Kaos Oversize

 

Saat ini kaos oversize tengah menjadi trend di kalangan anak muda. Karena kaos tipe ini mampu menunjang penampilan penggunanya. Kaos ini memiliki ciri khas potongannya jauh lebih longgar jika dibanding kaos regular fit.

 

Jika menggunakan ukuran yang tepat, kaos oversize bisa cocok untuk segala jenis badan, baik itu kurus ataupun gemuk.

 

Nah, buat kamu yang lagi mencari referensi kaos oversize berkualitas, berikut kami berikan beberapa rekomendasi terbaiknya. Yuk disimak sampai tuntas!

Baca juga: 5 Rekomendasi Lem Sepatu Terbaik dan Tahan Lama

POP Heavy Cotton Boxy Tees

Kaos Oversize

Rp103.899

Rp103.899

Rp103.899

* Harga dapat berubah sewaktu-waktu

Kaos oversize ini dibuat dari bahan katun 16s premium, sehingga memberikan kenyamanan yang tak tertandingi. 

 

Kaos dari Popsuite ini memiliki potongan Boxy fit dan tersedia dalam berbagai warna yang berbeda, seperti steel blue, green, white, dan black.

 

Pada bagian dada sebelah kirinya terdapat logo karet kotak biru kami yang unik, mendefinisikan kembali gaya kasual yang chic. 

 

Kaos ini memiliki kualitas kerah yang bagus dan jahitan yang teliti, sebab diproduksi oleh produsen yang terampil. 

Human Greatness Heavy Cotton T-shirt Beige

Kaos Oversize

Rp130.000

Rp130.000

Rp130.000

* Harga dapat berubah sewaktu-waktu

Selanjutnya ada Human Greatness Heavy Cotton T-shirt Beige yang menggunakan bahan 100% Cotton Japan dan ketebalan 16s 230 GSM.

 

Kaos dari Human Greatness ini juga memiliki pocket di dadanya, sehingga akan menambahkan kesan yang keren saat digunakan.

 

Selain itu, kaos ini bertipe unisex, sehingga laki-laki maupun perempuan bisa menggunakan kaos ini.

Human Greatness Stripe Oversize T-Shirt

Kaos Oversize

Rp140.000

Rp140.000

Rp140.000

* Harga dapat berubah sewaktu-waktu

Jika kamu mencari kaos oversize yang memiliki stripe, maka kamu bisa memilih Human Greatness Stripe Oversize T-Shirt ini.

 

Sebab kaos stripe ini telah menggunakan bahan yang berkualitas, yaitu 100% Cotton Combed dengan ketebalan 165 GSM, serta memiliki permukaan kain yang sangat minim bulu (Biowash).

 

Selain itu, kaos ini juga bertipe unisex, sehingga laki-laki maupun perempuan bisa menggunakannya.

Insurgent Club - Tshirt Basic Oversize

Kaos Oversize

Rp109.070

Rp119.000

Rp125.000

* Harga dapat berubah sewaktu-waktu

Kaos oversize dari Insurgent Club ini memiliki bahan Heavyweight Cotton 230 GSM dengan benang ukuran 16s, sehingga memberikan kesan tekstur bahan kasar.

 

Namun bahan kasar ini membuat kaos ini jadi jauh lebih tebal dari pada t-shirt pada umumnya, namun tetap mempunyai retensi panas yang lebih baik.

 

Selain itu, dikarenakan bahannya jauh lebih tebal daripada kaos lainya, akan membuat kaos ini akan bertahan lebih lama dan terus mempertahankan warnanya setelah beberapa kali pencucian.

No Void Minds AEZY TPF Oversized Core xT-Shirt

Kaos Oversize

Rp99.900

Rp99.900

Rp99.900

* Harga dapat berubah sewaktu-waktu

Material dari kaos ini didesain khusus dengan 𝙁𝙀𝘼𝙏𝙃𝙀𝙍 𝙇𝙄𝙂𝙃𝙏 dan 𝙍𝙐𝘽𝘽𝙀𝙍 𝙎𝙏𝙍𝙀𝙏𝘾𝙃 untuk mengakomodasi mobilitas penggunanya.

 

Tidak hanya design yang sangat ringan, material kaos ini juga 𝘾𝙇𝙊𝙐𝘿 𝙎𝙈𝙊𝙊𝙏𝙃 dan 𝙏𝘼𝙉𝙂𝙇𝙀-𝙍𝙀𝙎𝙄𝙎𝙏𝘼𝙉𝙏. Sehingga kamu tidak perlu lagi pusing dengan kusut yang mengganggu.

 

Serta ada fitur 𝙄𝘾𝙀 𝘾𝙊𝙊𝙇 yang akan membuat sirkulasi udara tetap aktif sehingga kulit tetap merasa dingin.

Baca juga: 6 Rekomendasi Jaket Gunung Terbaik dan Berkualitas 2025

Nah itulah beberapa rekomendasi kaos oversize yang layak untuk kamu coba. Kira-kira item mana yang akan kamu beli nih?

Share this post :

Facebook
Twitter
LinkedIn
Pinterest

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *